Curah hujan tinggi selama beberapa hari terakhir hingga mengakibatkan banjir di Kawasan Kelapa Gading Jakarta Utara dan Jakarta Timur tidak menggangu operasional kereta LRT Jakarta. Namun, mengingat terbatasnya akses transportasi di Kawasan kelapa gading Jakarta Timur maka LRT Jakarta memperpanjang jadwal operasi untuk melayani penumpang hingga pukul 01:00 dini hari....
Dalam rangka mempererat sinergi dengan berbagai pihak, PT LRT Jakarta berkolaborasi dengan pemerintah dan swasta untuk menggelar kegiatan bersama ratusan kaum lansia, anak yatim dan anak-anak korban banjir yang berdomisili di sekitar Stasiun LRT Jakarta. Acara yang bertajuk “Berbagi Kebahagiaan di Stasiun LRT Jakarta” ini berlangsung mulai hari Jumat, 14....
Kini pengguna LRT Jakarta dapat menikmati fasilitas park and ride yang tersedia di lokasi parkir Summarecon Mall Kelapa Gading, terhitung sejak dilakukannya perjanjian kerjasama antara PT LRT Jakarta dengan PT. Summarecon Agung Tbk. yang berlangsung pagi tadi tanggal 6 Februari 2020. Acara penandatanganan perjanjian kerjasama ini berlangsung secara sederhana di....
PT LRT Jakarta selaku operator moda transportasi Lintas Raya Terpadu telah melakukan beberapa langkah antisipasi dalam menghadapi curah hujan selama satu minggu kedepan. LRT Jakarta yang saat ini berada di Kawasan Jakarta Timur dan Jakarta Utara merupakan sebagian daerah yang termasuk dalam kawasan rawan banjir, terutama di saat curah hujan....
Hari pertama Operasi Komersial LRT Jakarta jatuh pada hari Minggu, 1 Desember 2019. Salah satu moda transportasi baru kota Jakarta yang telah melayani lebih dari 1,100,000 warga sejak tanggal 11 Juni 2019, kini tak lagi Gratis. Tarif Rp5.000 flat telah ditetapkan pada Peraturan Gubernur DKI Jakarta No. 34 Tahun 2019....
PT LRT Jakarta selaku operator dari LRT (Light Rail Transit) Jakarta telah siap beroperasi secara komersial menjadi mobilitas publik terbaik di Indonesia. Per tanggal 1 Desember 2019, moda transportasi umum berbasis rel ini memberlakukan tarif normal Rp5.000 untuk satu kali perjalanan dan berlaku sama untuk jarak jauh maupun dekat. Setelah melewati....
Anggota Grup JAKPRO
#LRTJ #LRTJakarta